Kerjasama

Perpustakaan IAIN Ponorogo telah menjalin kerjasama dengan beberapa Perguruan Tinggi dan lembaga lain, di antaranya adalah sebagai berikut :

  1. Perpustakaan Nasional
  2. Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Ponorogo dalam hal aksesibilitas perpustakaan
  3. Universitas Darussalam Gontor dalam hal aksesibilitas perpustakaan
  4. Anggota Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia (FPPTI)  – Sertifikat Kerjasama FPPTI
  5. Anggota Forum Kerjasama Perpustakaan Perguruan Tinggi Negeri (FKP2TN)
  6. Anggota Asosiai Perpustakaan Perguruan Tinggi Islam (APPTIS)
  7. Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Ponorogo
  8. Kerjasama dengan PT Enam Kubuku Indonesia dalam hal penggunaan aplikasi program perpustakaan digital
  9. Bank Indonesia yang telah menghibahkan fasilitas kepada perpustakaan IAIN Ponorogo berupa BI Corner

Link dokumen MOU